Wujud Robot Pekerja Raksasa Jepang yang Bisa Perbaiki Kabel Kereta
2 months ago
27
ARTICLE AD BOX
Jepang merancang robot raksasa untuk memperbaiki rel kereta api. Robot humanoid raksasa ini telah digunakan untuk pekerjaan perbaikan kabel udara sejak Juli.